Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

PENGAMBILAN KEPUTUSAN

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Sesungguhnya, segala sesuatu yang dilakukan organisasi melibatkan sebuah keputusan dari berbagai macam. Jelasnya, sebuah organisasi bukan hanya merupakan sebuah mesin kreasi, namun juga sebuah mesin pembuat keputusan. Pada setiap tingkat, dan dalam setiap sub unit, masyarakat secara kontinyu membuat keputusan, dan bagaimana mereka membuat batasan-batasan dengan baik, serta seberapa banyak nilai yang diciptakan organisasi mereka. Pembuatan keputusan organisasi merupakan sebuah proses menanggapi sebuah masalah dengan mencari dan memiliki solusi atau rangkaian tindakan yang akan menciptakan nilai bagi para pemegang saham organisasi. Apakah masalah tersebut adalah untuk menemukan input-input terbaiknya, untuk memutuskan cara yang tepat guna menyediakan servis kepada para konsumennya, atau untuk menggambarkan bagaimana hubungan dengan sebuah kompetitor agresif, dalam masing-masing kasus para manager harus memutuskan apa yang akan dilakukan.

Postingan Terbaru